Posted by : Syabatra Hasaid Wednesday, 1 July 2015

Apa ada diantara sobat yang memiliki lebih dari 1 pemancar koneksi internet? 
Pemancar signal banyak jenisnya misal yang digunakan pada berbagai  device seperti  : telkom speedy, usb modem gsm, usb modem cdma, dan internet sharing pada smarphon.  Nah, jika selama ini Sahabat menggunakan koneksi mereka secara bergantian gunakan cara saya ini J , mulai sekarang sahabat dapat menggunakan mereka secara bersamaan dengan menggabungkan koneksi internet.

Bagaimana caranya?

Download software yang bernama Octopus+ dulu..

Apa sih itu Octopus+? Itu adalah Internet yang inovatif Sumber Manger yang membawa perubahan revolusioner baru dalam cara koneksi internet yang digunakan. Octopus akan membantu sahabat dalam memanfaatkan semua koneksi internet yang aktif  tersedia di komputer.

Udah di Download Octopusnya??

§Setelah itu  Install dan jalankan program tersebut di PC sahabat

§Pada tampilan program, masukkan seluruh akses internet yang Anda miliki (Wifi, usb, dll). Jangan lupa untuk menghidupkan wifi(internet sharing )atau mencolokkan usb untuk modem usb.

§Jalankan internet via Octopus..

§Selesai. Sekarang koneksi internet sahabat sudah bergabung menjadi satu dengan multi bandwith. 

Selamat! Karena kecepatan yang didapat merupakan gabungan dari beberapa internet yang sahabat miliki.

Saling Berbagi~

Leave a Reply

Saling Sharing Ya ^^

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Popular Posts

- Copyright © MENGUBAH SIGNAL EDGE MENJADI WCDMA/ (3G) HSPA/HSDPA - Hatsune Miku - Powered by Blogger - Edited by Syabatra Hasaid -